Kota Bogor merupakan kota madya yang masuh wilayah daerah Jawa barat, Karena Lokasi sangat dekat dengan Jakarta dan di tunjang dengan alat transfortasi yang memadai (melalui jalan Tolnya, Jlan Tol Jagorawi, ), di tambah udaranya yang sejuk karena sering hujan, menjadikan kota Bogor ini menjadi tujuan paforit wisata bagi warga Kota Jakarta.
Begitu keluar tol jagorawi para pelancong yang datang ke kota bogor , langsung di suguhi tempat wisata alam yang sangat terkenal di In donesia bahkah sampai ke manca negara... yahhh.... siapa yang tidak kenal dengan Kebun Raya Bogor.Ternyata kebon raya bogor ini sudah ber usia puluhan tahun...bahkan kebun raya ini lahir sebelum negeri ini merdeka....
|
Jembatan merah Kebun Raya Bogor |
Kebon raya bogor ini sekarang berda di bawah Naungan LIPI, Karena selain tempat wisata ternyata kebun raya bogor ini menjadi pusat koleksi tumbuh tumbuhan Indonesia bahkan Dunia.
Letaknya yang di tengah kota, anda jangan khawatir masalah akomodasi , di sekitar kebon raya ini banyak sekali hotel hotel yang siap menampung anda.
Yang tak kalah tenarnya adalah Istana Presiden Bogor, tempatnya yang strategis anda bisa menikmati dari sepanjang jalan Juanda, di sini pula anda bisa melihat uncal yang bebas berkeliaran di taman sekitar Istana Presiden Bogor.
Luar biasa Bukan,
|
Istana Presiden Bogor |
Kalo anda mau masuk kota bogor anda pasti akan melewati tugu Kujang yang sangat skral di kota bogor, karena kujang merupakan simbol senjata bagi kerajaan sunda Pajajran, yg salah satu rajanya yang paling ke sohor adalah Sri baduga Prabu siliwaangi, bahka di kebun raya bogor ini kabarnya tersimpan jejak kerajaan pajaran ....(ini masih peru pembuktian lebih lanjut )
|
Prasati Batu Tulis Bogor |
Komentar
Posting Komentar